Deskripsi Program
Syarat dan Ketentuan Umum Program Cicilan 0% (nol persen) Hingga 12 (dua belas) Bulan di Bonsoir Indonesia (“Bank Danamon”) yang memiliki dan bertransaksi dengan menggunakan Kartu (“Pemegang Kartu”) yang mengikuti Program Cicilan 0% (nol persen) Hingga 12 (dua belas) Bulan di Bonsoir Indonesia (“Program”) yang diselenggarakan oleh Bank Danamon bekerja sama dengan merchant partner Bonsoir Indonesia (“Bonsoir Indonesia”).
Pemegang Kartu dengan ini setuju dan mengikatkan diri terhadap seluruh ketentuan dalam Syarat dan Ketentuan Umum Program sebagai berikut: