Syarat dan Ketentuan Umum Program NTP Deal 2024 (“Syarat dan Ketentuan Umum Program”) ini merupakan syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan yang berlaku bagi Nasabah yang mengikuti Program New To Product (NTP) Deal 2024 (“Program”) yang diselenggarakan oleh PT Bank Danamon Indonesia Tbk (“Bank Danamon”) dan merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Formulir Keikutsertaan Program NTP Deal 2024 (“Formulir”).
Nasabah dengan ini setuju dan mengikatkan diri terhadap seluruh ketentuan dalam Syarat dan Ketentuan Umum Program sebagai berikut:
Periode Program mulai berlaku tanggal 01 Januari 2024 sampai dengan 31 Maret 2024 (“Periode Program”).
Nasabah yang berhak mengikuti Program ini adalah salah satu Nasabah dengan kriteria sebagai berikut:
Saldo bulan berjalan | : Saldo Tabungan + Giro + Deposito + Saldo Investasi |
Baseline | : Saldo Tabungan + Giro + Deposito + Saldo Investasi akhir bulan sebelumnya |
TOTAL PRODUK (Pembukaan/Pembelian Pertama Kali Serta Memenuhi Syarat dan Ketentuan Umum Program) |
PERSENTASE CASHBACK (Dikalikan Dengan Nominal Net Pembukaan/Pembelian Produk)* |
1 NTP |
0.20% |
2 NTP |
0.25% |
3 NTP |
0.30% |
4 NTP |
0.35% |
PRODUK |
PERSENTASE HADIAH (Dikalikan Dengan Nominal Net Pembukaan/Pembelian Produk) |
Bancassurance |
Sampai dengan 10% dari premium* |
PRODUK |
CASHBACK |
KPM Prima |
Rp500,000,- |
TOTAL PRODUK (Pembukaan/Pembelian Dengan Dana Segar Serta Memenuhi Syarat dan Ketentuan Umum Program) |
PERSENTASE CASHBACK (Dikalikan Dengan Nominal Net Pembukaan/Pembelian Produk) |
1 Produk |
0.20% |
2 Produk atau lebih |
0.25% |
Nasabah |
Deskripsi |
Produk |
Nominal |
Hadiah Cashback |
A |
Deposito (Pembukaan Pertama Kali) |
Deposito |
Rp150.000.000,- |
0.20% x Rp150.000.000,- = Rp300.000,- |
B |
Deposito (Pembukaan Pertama Kali) dan ObligasI (Pembelian Pertama Kali) |
Deposito |
Rp200.000.000,- |
0.25% x Rp200.000.000,- = Rp500.000,- |
Obligasi |
Rp500.000.000,- |
0.25% x Rp500.000.000,- = Rp1.250.000,- |
||
C |
Deposito (Bukan Pembukaan Pertama Kali), Reksa Dana (Pembelian Pertama Kali), dan Obligasi (Pembelian Pertama Kali) |
Deposito |
Rp100.000.000,- |
Tidak mendapatkan Hadiah Cashback |
Reksa Dana |
Rp200.000.000,- |
0.25% x Rp200.000.000,- = Rp500.000,- |
||
Obligasi |
Rp200.000.000,- |
0.25% x Rp200.000.000,- = Rp500.000,- |
||
D |
Deposito (Pembukaan Pertama Kali), Structured Product (Pembukaan Pertama Kali), Reksa Dana (Pembelian Pertama Kali), dan Obligasi (Pembelian Pertama Kali) |
Deposito |
Rp100.000.000,- |
0.35% x Rp100.000.000,- = Rp350.000,- |
Market Linked Deposit |
Rp300.000.000,- |
0.35% x Rp300.000.000,- = Rp1.050.000,- |
||
Reksa Dana |
Rp100.000.000,- |
0.35% x Rp100.000.000,- = Rp350.000,- |
||
Obligasi |
Rp100.000.000,- |
0.35% x Rp100.000.000,- = Rp350.000,- |
||
E |
Obligasi (Pembelian Pertama Kali), dan Bancassurance (Pembelian Pertama Kali) |
Obligasi |
Rp100.000.000,- |
0.25% x Rp100.000.000,- = Rp250.000,- |
Bancass (PPWT) |
Rp100.000.000,- |
6% x Rp100.000.000,- = Rp6.000.000,- |
||
F |
Deposito (Pembelian Pertama Kali), dan KPM Prima (Pembelian Pertama Kali) |
Deposito |
Rp100.000.000,- |
0.25% x Rp100.000.000,- = Rp250.000,- |
KPM Prima |
Rp150.000.000,- |
Rp500.000,- |
||
G |
Obligasi (Pembelian Pertama Kali), dan Reksadana (Pembelian Pertama Kali) dengan dana fresh fund |
Obligasi |
Rp100.000.000,- |
0.50% x Rp100.000.000,- = Rp500.000,- |
Reksa Dana |
Rp100.000.000,- |
0.50% x Rp100.000.000,- = Rp500.000,- |
||
H |
Obligasi (Bukan Pembelian Pertama Kali), dan Reksadana (Bukan Pembelian Pertama Kali) dengan dana fresh fund |
Obligasi |
Rp100.000.000,- |
0.25% x Rp100.000.000,- = Rp250.000,- |
Reksa Dana |
Rp100.000.000,- |
0.25% x Rp100.000.000,- = Rp250.000,- |
Nasabah wajib berhati-hati terhadap penipuan yang dilakukan oleh oknum-oknum
yang mengatasnamakan
Bank Danamon dengan menjanjikan hadiah dalam bentuk apapun. Segala penipuan
ataupun perbuatan
kejahatan lainnya yang dilakukan oleh pihak lain/ketiga yang dikaitkan dengan
atau mengatasnamakan
Program adalah di luar kewenangan Bank Danamon.