Syarat dan Ketentuan Umum Program Member Get Member (MGM) (“Syarat dan Ketentuan Umum Program”) ini merupakan syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan yang berlaku bagi nasabah yang mengikuti Program Member Get Member (MGM) (“Program”) yang diselenggarakan oleh PT Bank Danamon Indonesia Tbk (“Bank Danamon”) dan merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Formulir Keikutsertaan Program Member Get Member (MGM) (“Formulir”).
Nasabah dengan ini setuju dan mengikatkan diri terhadap seluruh ketentuan dalam Syarat dan Ketentuan Umum Program sebagai berikut :
Program dilaksanakan selama periode tanggal 1 Agustus 2023 sampai dengan 31 Juli 2024 (“Periode Program”).
Kartu Yang Disetujui Untuk Calon Pemegang Kartu |
Bonus Membership Rewards Point Per Calon Pemegang Kartu Yang Disetujui |
Platinum Card Danamon |
100.000 (seratus ribu) Membership Rewards Point |
Kartu Charge Danamon American Express Gold |
20.000 (dua puluh ribu) Membership Rewards Point |
Kartu Yang Disetujui Untuk Calon Pemegang Kartu |
Jumlah Calon Pemegang Kartu Yang Disetujui |
Bonus |
Bonus Membership Rewards Point |
Platinum Card Danamon |
2 |
100.000 |
200.000 |
Kartu Charge Danamon American Express Gold |
1 |
20.000 |
20.000 |
Total Bonus Membership Rewards Point |
220.000 |
PERINGATAN
Pemegang Kartu wajib berhati-hati terhadap penipuan yang dilakukan oleh oknum-oknum yang mengatasnamakan Bank Danamon dengan menjanjikan hadiah dalam bentuk apapun. Segala penipuan ataupun perbuatan kejahatan lainnya yang dilakukan oleh pihak lain/ketiga yang dikaitkan dengan atau mengatasnamakan Program adalah di luar kewenangan Bank Danamon..
Informasi panduan pengunaan Kartu dapat dilihat pada e-guidebook, klik di sini.
Informasi terkait
fitur Contactless (Nirkontak), klik di sini.
Informasi Syarat & Ketentuan selengkapnya klik di sini.
Informasi tarif & biaya Kartu
Danamon, klik di sini.
Untuk informasi lebih lanjut, hubungi RM Premium Anda atau The Platinum Card Service (021) 3435 8889